Back
11 Apr 2014
Gas Alam Jadi Sorotan Dalam Ketegangan Geopolitik – Danske Bank
FXStreet - Pasokan gas alam mengancam akan menjadi isu utama berikutnya untuk ditangani di tengah-tengah ketegangan yang meningkat antara Ukraina dan Rusia, komentar analis Danske Bank, Jens Pedersen.
Kutipan Penting
"Kemarin Presiden Rusia Vladimir Putin mengancam akan menutup ekspor gas alam
ke Ukraina termasuk gas yang melewati Ukraina ke seluruh Eropa".
"Hanya tinggal masalah waktu sebelum pasokan energi Rusia akan menjadi bagian dari konflik geopolitik atas Ukraina".
"Hilangnya gas Rusia akan menjadi pukulan signifikan bagi perekonomian Eropa, yang mendapat sekitar 25% gas dari Rusia dan sekitar setengah pasokan melalui pipa di Ukraina, dan mendorong harga energi yang lebih tinggi".
"Namun, hal itu juga akan menjadi kerugian besar bagi perekonomian Rusia yang membutuhkan setiap rubel dalam pendapatan ekspor gas. Pada pertemuan G7 di Washington kemarin, menteri keuangan membahas apakah akan menerapkan sanksi lebih lanjut terhadap Rusia".
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **
Kutipan Penting
"Kemarin Presiden Rusia Vladimir Putin mengancam akan menutup ekspor gas alam
ke Ukraina termasuk gas yang melewati Ukraina ke seluruh Eropa".
"Hanya tinggal masalah waktu sebelum pasokan energi Rusia akan menjadi bagian dari konflik geopolitik atas Ukraina".
"Hilangnya gas Rusia akan menjadi pukulan signifikan bagi perekonomian Eropa, yang mendapat sekitar 25% gas dari Rusia dan sekitar setengah pasokan melalui pipa di Ukraina, dan mendorong harga energi yang lebih tinggi".
"Namun, hal itu juga akan menjadi kerugian besar bagi perekonomian Rusia yang membutuhkan setiap rubel dalam pendapatan ekspor gas. Pada pertemuan G7 di Washington kemarin, menteri keuangan membahas apakah akan menerapkan sanksi lebih lanjut terhadap Rusia".
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **